BN Online, Makassar–UPT SPF SDI. Borong Jambu III Kec. Manggala Kota Makassar, melaksanakan kegiatan pengambilan gambar ( Foto ) bagi seluruh siswa siswi kelas 1 (satu) dan 6 (enam), Sabtu (21/11/20).
Pelaksanaan Foto bagi siswa siswi kelas 1 di gunakan untuk keperluan Rapor dan bagi siswa siswi kelas 6 di peruntukkan buat ijasah, yang mana pemotretan di lakukan di salah satu ruang kelas
Kepada awak media ini, Abd, Jalil, S, Pd. Selaku Kepala UPT, mengatakan, pemotretan ( Foto ) dilakukan di sekolah dengan tetap mengikuti dan menjalankan prosedur protokol kesehatan.
Adapun protokol kesehatan yang di lakukan, siswa di wajibkan memakai masker, siswa wajib di ukur suhu tubuhnya, siswa wajib mencuci tangan pakai sabun serta siswa di wajibkan untuk jaga jarak
Menurutnya, pemotretan yang dilakukan di sekolah, agar hasil foto yang di dapat lebih baik, meski begitu kami memberi kebebasan kepada orang tua siswa apa mau foto di sekolah atau mereka foto di rumah dan mengirim hasilnya melalui Hp. Tutupnya. (Lkm)
Guna Keperluan Rapor Dan Ijazah UPT SPF SDI, Borong Jambu III Makassar, Lakukan Pemotratan (Foto) Bagi Siswa
